Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

Cara Prinscreen/Screenshot di PC ataupun Laptop tanpa Software

Hayo, siapa yang belum tau cara screenshot di PC? Tenang, kali ini saya bakal ngasih tau caranya. Kebanyakan orang screenshot di PC pake Software, padahal gak pake software juga bisa kok. Sebenernya ada aplikasi bawaan windows, namanya Snipping tool. Disini saya share 2 cara untuk cara screenshotnya. Cara Pertama, 1) Di keyboard kalian, dibarisan paling atas sebelah kanan, ada tombol bertuliskan PrtSc tekan tombol tersebut. 2) Buka Paint, klik kanan pilih paste atau tekan Ctrl + V .  Maka muncul gambar  yang tadi kalian screenshot. 3) Crop sesuai keinginan, dengan select tool > crop > Save As. Cara Kedua,  1) Tekan tombol Windows, ketik Snipping Tool. 2) Klik New > pilih bagian yang akan di screenshot. 3) Nanti akan muncul hasilnya > File > Save as. Segitu aja dulu untuk postingan hari ini, maaf kalo jarang banget ngepost lagi. Sekian dan Terimakasih~

Cara hidden file di windows 8

Hidden file untuk apa? Biasanya digunakan untuk menyembunyikan file yang bersifat privasi. Gak jarang ada yang hidden file untuk menyembunyikan file file tertentu, spt foto, video, aplikasi, folder, bahkan file lain. Saya akan kasih tau caranya, karna saya pakai win 8, maka tutorial ini memakai win 8. 1) Cari folder/file yang akan di hidden > klik properties > klik hidden > Ok. Jika muncul peringatan, pilih saja yang bawah. Maka file/folder akan menjadi transparan kemudian akan hilang. 2) Untuk melihat filenya, masuk ke sembarang folder > pilih views di atas > kemudian cari tulisan hidden items > centang tulisan tsb. Maka file/folder yang dihidden akan terlihat transparan tetapi tidak hilang. 3) Untuk unhidden, caranya sama saja. Hanya hilangkan centang “hidden”nya saja. Note: File hidden akan terbaca ketika discan dengan antivirus, seperti SmadAV dan lain lain..

Cara close program yang not responding di win 8 dengan cmd dan task manager

Ada beberapa cara mengeluarkan program, aplikasi, dan game ketika “Not Reponding” . Biasanya not responding ini terjadi ketika PC udah gak kuat menjalankan program tersebut. Jadi untuk antisipasi, disini saya kasih tau caranya. 1) Buka task manager sebelum menjalankan program berat, untuk antisipasi. Kemudian End task program tersebut. 2) Jika sudah terlanjur, ketika not responding, buka CMD atau tekan Windows + R, kemudian ketik “Taskmgr” nanti akan keluar task manager, kemudian End task program tsb. sebagai contoh, disini saya ingin close program paint. 3) Jika cara 2 tidak berhasil atau program tidak keluar, tekan Windows + R > ketik “Taskmgr” > pilih Tab details > cari nama program tsb biasanya terdapat extensi “exe” > tekan Windows + R lagi > ketik “taskkill /im nama program.exe” sebagai contoh “taskkill /im mspaint.exe” nama program bisa di cek di task manager tadi, di tab details. Maka program tsb akan keluar dengan sendirinya. Begitula

Download Recuva untuk mengembalikan file yang hilang

Recuva adalah aplikasi untuk mendapatkan data kembali yang mudah digunakan. aplikasi ini bisa mencari dan mendapatkan kembali dokumen, file, folder dan informasi lainnya, yang sudah  terhapus sebelumnya. Recuva juga menggunakan teknik menimpa data yang aman untuk menghapus informasi penting, pribadi, dan sensitif. Aplikasi ini gak lebih dari 10mb kok!  Download Recuva ( 5mb) Tunggu 5 detik kemudian skip ad!

Download Audacity untuk edit lagu ataupun suara

Audacity adalah aplikasi untuk mengedit suara ataupun lagu, bisa juga buat rekaman semisal kalian mau bikin lagu atau musik. Di Audacity ini kalian bisa menghilangkan noise(bunyi kresek-kresek), nge-Reverb, menghilangkan vokal, menghilangkan bagian musik, dan lain sebagainya. Aplikasi ini juga gak berat kok, gak lebih dari 30mb! Download Audacity ( 25mb ) Tunggu 5 detik, kemudian skip add!

Sudah Imsak tapi masih makan atau belum sahur? Masih boleh kok!

Kebanyakan orang-orang disekitar kita melarang kita untuk makan atau minum ketika imsak. "Udah imsak kok masih makan?" "Cepetan keburu imsak!" Tapi sebenernya, masih boleh.. imsak itu untuk memberitahu kita bahwa sebentar lagi akan terbit fajar dan azan Shubuh. Gak percaya? mari baca ini. "Dewan Fatwa Mesir baru-baru ini mengeluarkan fatwa yang membolehkan makan dan minum setelah pengumuman imsak sampai beberapa saat sebelum adzan subuh berkumandang. Demikian dilansir surat kabar Mesir, al-Muhiith, Kamis 11 Juli 2013 lalu. Peringatan imsak biasanya diumumkan sepuluh menit sebelum waktu subuh tiba. Waktu imsak itu diumumkan sebagai peringatan untuk jika waktu subuh akan segera datang, dan bagi umat Islam yang menjalankan puasa hendaknya bersiap-siap. Dengan demikian, tegas Dewan Fatwa Mesir, bukan berarti waktu imsak adalah awal mula waktu berpuasa, melainkan sebagai peringatan jika waktu subuh yang juga awal mula waktu puasa akan segera

Menambahkan Suara dan Musik pada Game

Apa kabar kalian semua? Sekarang saya mau udate tutorial lagi, maaf postingnya kadang 1 bulan sekali, malah kadang 1 tahun sekali haha *gakdeng Awalnya saya kira udah share tentang menambahkan suara, tapi ternyata belum. Oke, game tanpa ada efek suara ataupun Bgm/musik itu bakal ngebosenin.   Jadi saya mau ngasih tau caranya, simple kok! Notice: Folder sound ada di folder instalan game maker, cari aja folder “Sounds” atau kalo mau pake sound sendiri juga boleh, file *mp3 juga bisa kok! Pertama Buka Game maker. 2) Kita masukan soundnya dulu ke dalam project game makernya, klik add sound atau klik ikon speaker > beri nama s_klik_kiri > Load sound   > pilih soundnya > Ok 3) Ulangi langkah kedua, beri nama s_klik_kanan 4) Sekarang bikin objectnya, add object > namanya terserah, disini saya kasih nama o_control > eventnya pilih Mouse, terus Global left pressed > pilih tab main 1 > klik sound untuk actionnya > karna ini ev

Show Gold Chest (perkembangan dari tutor sebelumnya)

  Okeeyyy!!!   Pada kesempatan kali ini saya mau share tentang kembangan dari tutorial saya kemarin. Temanya masih sama kok, masih tentang angka yang muncul diatas object. Cuma kali ini saya coba pake sprite chest atau harta karun. Jadi konsepnya, ketika kita klik chest tersebut maka akan ada angka yang keluar setelah chestnya terbuka. Dan angka tersebut bukan damage atau healing , tapi yang berhubungan sama chest, yaitu.. Gold . Saya gak bikin tutorialnya, kalo kalian baca dan nyoba postingan yang Show Damage diatas Object kemarin, pasti bisa. Tapi saya mau kasih sedikit bocoran :v Pertama untuk spritenya, kalian pasti punya semua kok. Ada di folder game maker > sprites > maze – platformer. Yak, biasanya ada disitu, cari aja gambarnya. Kalo kalian rajin baca postingan saya tentang Game maker pasti bisa kok bikin sprite dan cara masukinnya ke objectnya ;) (uhukkk) Kedua buat warna angkanya, set aja warna angkanya jadi warna kuning. Jadi kita add event draw

Show Damage diatas Object

Yowww, tanpa banyak basa basi kita lanjut cara bikin angka damage yang muncul diatas objek yang dituju, biasanya kalo main Ninja Saga dulu ata semacamnya, setiap kalian serang musuh pasti keluar angka damage yang diterima musuh diatas objek musuh tersebut, begitu juga kalian memakai potion atau heal ke teman ataupun ke diri sendiri, nah disini saya akan kasih tau caranya yang simple dulu. Pertama buka Game Maker , disini saya masih pake GM 8.0 pro 2) Bikin object baru > berinama obj_damage > add event > Create 3) Pilih tab control (ada disamping kanan, dibawah menu move, main1, dan main2) > pilih execute code > masukan script seperti ini 4) Pilih add event lagi > alarm > pilih alarm 0 5) Pilih execute code seperti sebelumnya > isi script. 6) Kemudian add event lagi > draw > execute code > isi script lagi. Disini kita selesai membuat obj_damage, selanjutnya kita akan membuat obj_heal dan isinya pun gak

Hamsterball v3.6 Full version! (PC Game)

Yosh~ masih bisa update nih.. Kali ini saya mau share game jadul tapi masih seru dimainin, ya istilahnya OLD BUT GOLD lah. Namanya Hamsterball , dimana kalian harus mengendarai hamster yang ada di dalem bola melalui rintangan di berbagai Map, dan menuju Finish untuk menyelesaikan Mapnya. Gak perlu khawatir untuk namatinnya, karena ini sudah Crack jadi gak pake Trial trialan lagi. Pensaran? yuk lihat screenshootnya dulu: Link Download: - Link 1: Hamsterball Full Version - Link 2: Hamsterball Full Version Tunggu 5 detik kemudian SKIP AD! baca juga Cara download via Tusfiles

Link baru Tusfiles!

Yoo, saya bakal update lagi kedepannya insyallah terus terusan. Sekarang linknya akan saya tambahkan yang mulanya dari 4shared dan Dropbox, sekarang saya tambahkan ke Tusfiles, TAPI! hanya file yang kedepannya saya akan share, yang lama gak saya pindahin karna ribet sih(males). Gini cara downloadnya (via carapedi.com) Seperti biasa, pertama kalian harus melewati adf.ly tunggu 5 detik kemudian SKIP AD. Setelah masuk ke Tusfiles, Kalian akan melihat banyak tombol download yang sebenarnya adalah iklan. Jadi jangan menekan tombol download apapun selain tombol download yang berisi nama File yang akan kalian download. Lihat dibawah ini: Yang harus diperhatikan agar tidak berputar-putar dan akhirnya tidak mendapatkan file yang kalian inginkan adalah sebelum klik tombol yang bertuliskan nama file yang akan kalian download, hilangkan dulu centang yang ada di bawah tombol download seperti terlihat pada gambar di atas, karena kalo enggak maka kalian bukannya mendowload file ya